Tampilkan postingan dengan label Redatudio_Boom. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Redatudio_Boom. Tampilkan semua postingan

Jumat, 26 Februari 2021

Keramaian Tidak Akan Bisa Membuatmu Bahagia

Pagi kawan...
Kita sering disuguhi kata Bahagia, namun pernahkan kita mengupas makna Bahagia itu sendiri menurut pengalaman jiwa kita? Maukah kita menyelami makna Bahagia dalam diri kita sendiri?
..
Kebanyakan orang mengartikan bahagia secara sempit, biasanya Bahagia diartikan dengan makna, Senang, gembira, puas, bisa tertawa lepas, Lupa akan masalah dan masih banyak lagi pengertian sempit tentang Bahagia.
...
Mari kita selami diri kita..
...
Mengartikan bahagia secara sempit, akan mempengaruhi cara untuk mendapatkan bahagia itu sendiri.
Misalkan, ... Jika bahagia diartikan manis dan Asin, maka kita akan menyampurkan manis dan asin di dalam sebuah gelas untuk mencapai bahagia.
Jika Bahagia diartikan pedas, maka kita akan mencoba mencari Cabe/lombok sebanyak mungkin.
..
Dari gambaran di atas, dapat kita simpulkan tentang pentingnya memaknai Bahagia.
..
Tidak dipungkiri, kebenaran tidaklah ada yang Mutlak kecuali Sang Pencipta.
Namun sebagai manusia kita dipacu untuk terus mengarungi hidup agar bisa mencapai sesuatu yang lebih benar dari pada kebenaran kemarin hari.
...
Baiklah kawan, mari kita kupas pelan pelan.
..
Pada umumnya manusia selalu mencari tempat ramai untuk mencari kebahagiaan.
Mereka menuju Diskotik, Club malam, Tempat Karaoke dengan suguhan Bidadari berbayar, bersanding dengan minuman keras, menghisap ramuan dewa, pergi ke pemandian, pergi ke pantai bersama keluarga, berkumpul happy2 dengan teman dan lain sebagainya.
...
Semua orang kebanyakan melakukan hal2 tersebut, mereka berpesta pora, mengesampingkan apapun untuk saat itu saja... Tanpa pernah berfikir setelah pulang mereka akan kembali pada Fase Jenuh, Capek, Uang Habis,... 
..Dapat disimpulkan hal2 yang mereka lakukan tadi tidak mencapai Babagia bukan? Tindakan mereka hanya sampai pada fase Gembira, Senang dan lupa sejenak akan semua masalah... Namun setelah pesta berakhir masalah memjadi bertambah..
..
Lalu apakah Bahagia itu??
Dan bagaimana kita bisa mencapainya?
..

Jika Si penulis mengatakan " Bahagia adalah Fiktif " Apakah anda Setuju?
... Dengan kata lain Bahagia itu tidak ada.. tidak ada gambaran pasti mengenai Bahagia dikarenakan Bahagia adalah Fiktif.
...
Bahagia bukanlah object Pasti, Bahagia sebenarnya adalah Kata kata yang kita buat untuk menggambarkan Hal yang tidak dapat kita gambarkan.
...
Bahagia hanya PEMBUNGKUS,
Pembungkus untuk menggamparkan posisi Seseorang yang mengalami keadaan dimana Jiwa Mereka Tenang pada Saat itu.
...
Jika sekarang kita telah tau bahwa bahagia hanya sekedar pembungkus, bukankah kita harus membuka /membuang bungkus untuk mendapatkan isi dari Bahagia ?
Mari kita buang Bahagia dan menikmati isi dari Bahagia yaitu Jiwa Yang Tenang.
.....
Dan sudah pasti Jiwa yang tenang akan kita dapati saat jiwa kita Lebur di dalam Diri dan Alam...


Salam.

UNGGULAN

Hidup Tidak Mahal

Hidup kadang Lucu. Hidup kadang Sulit ditebak. Hidup serasa menjadi Guru saat kita berada pada titik jernih akal...

DedyBoom - Asat ( Acoustic Version )